Menuju Gerakan Indonesia Sehat Bersama Le Minerale

Percaya nggak siy kalau badan kita lebih sehat jika dekat dengan alam..? Kalau aku siy yess

Soalnya jika kita menoleh beberapa tahun lalu, tepatnya di era orang tua atau kakek nenek kita dulu, badan mereka meskipun usianya sudah tua tapi tetap sehat bugar. Karena mereka dekat dengan alam, ini bukti yang paling sederhana.

Air Mineral ya Le Minerale
Sebelum era millineal seperti sekarang, air yang ada di negeri tercinta kita ini berlimpah dan bersih. Mungkin tak pernah terpikirkan adanya air mineral yang dijual dalam kemasan. Apalagi begitu banyak berbagai merk air mineral yang beredar di masyarakat saat ini, membuat kita sebagai konsumen untuk bijak dalam memilihnya.

Air bukan hanya dapat menghilangkan rasa haus saja, tapi baik untuk kesehatan dan kecantikan juga lho! Apalagi di musim hujan seperti sekarang ini, biasanya kita akan merasa nyaman untuk berleyeh-leyeh di atas kasur.

Satu hal yang harus kita ketahui, meskipun tak melakukan gerak tapi tubuh kita tetap membutuhkan cairan, karna apa? Karena dalam tubuh kita harus selalu terisi air mineral agar virus-virus jahat saat musim hujan nggak gampang masuk.

Sejalan dengan gencarnya pemerintah yang menggalakan Gerakan Hidup Sehat atau GERMAS kepada masyarakat, ternyata hal ini mendapat dukungan dari air mineral Le Minerale, yupp memilih air yang berkualitas di tengah aktivitas kita itu perlu diperhatikan agar sehat setiap saat.

Kesempatan mengetahui air mineral Le Minerale ini lebih jauh, saya menghadiri undangan Press Conference berlokasi di Blue Jasmine Resto The Maja, Jl. Kyai Maja No. 39 Kebayoran Baru Jakarta Selatan pada hari Kamis, 16 November 2017 bersama teman-teman Kelas Blogger.

Sebagai bentuk komitmen Le Minerale dalam mewujudkan masyarakat yang lebih sehat, Bapak Febri Satria Hutama selaku Marketing Manager RTD Coffe & Water PT. Mayora Indah mengatakan bersama-sama dengan IDI (Ikatan Dokter Indonesia) kembali menggencerkan kampenya "Gerakan Indonesia Sehat".

So, mau hidup sehat? 

All Narasumber
Saatnya kita mengenal pentingnya cara hidup sehat dengan rutin melalui Move Right, Eat Right, dan Drink Right. Dengan 3 pilar pola hidup sehat ini Le Minerale bersama dengan IDI menjadi tantangan sekaligus bentuk tanggung jawab bersama untuk mengajak seluruh lapisan masyarakat mulai melakukan pola hidup sehat.

Selain itu hadir pula Dr. Ulul Albab SpOG, Ikatan Dokter Indonesia juga menjelaskan pentingnya penerapan 3 pilar secara bersamaan untuk kesehatan. Lantas sepenting apakah 3 pilar pola dan gaya hidup sehat ini?

Move right (olahraga teratur)
Drink Right
Melakukan Move Right setiap hari atau rutin melakukan olahraga secara teratur merupakan bagian dari 3 pilar yang ada. Dimulai dengan hal sederhana yaitu membiasakan berjalan selama 15-30 menit setiap hari.

Langkah selanjutnya Drink Right, banyak mengonsumsi air minum sebagai sumber mineral, baik untuk pencernaan, metabolisme tubuh serta membantu memaksimalkan penyerapan makanan dan vitamin dalam tubuh, kandungan yang terdapat dalam air minum diantaranya :

➮ Magnesium (Mg2+) yang membantu untuk pencernaan protein
➮ Sodium (Na+) mengatur keseimbangan cairan dalam tubuh
➮ Potasium, Membantu fungsi otot dan syaraf
➮ Kalsium (Ca2+), menjaga kesehatan tulang dan gigi
➮ Bikarbonate (HCO3-), Memelihara keseimbangan PH darah

Pilar yang terakhir yaitu Eat Right, ingat ya guys makan itu jangan hanya mementingkan kenyang saja ya, tapi porsi makan harus ideal dalam setiap kali makan, yaitu 20% lauk pauk, 20% buah-buahan, 30% makanan pokok dan 30% sayuran.

Dengan begitu pedoman konsumsi gizi seimbang bisa kita terapkan dan menjadikan kita terbiasa pola hidup sehat, yang harus kita sebarkan pula ke sanak saudara, tetangga dan calon mertua, ehhh.

Jadi, siapa niy yang sudah menanamkan kebiasaan 3 pilar ini? Hayoo ngacung

Kenapa harus Le Minerale?

Ternyata tak semua air mineral pegunungan itu sama, qo bisa ya? Karena tidak semua air pegunungan itu memiliki kandungan komposisi mineral yang dibutuhkan oleh tubuh kita. Le Minerale merupakan air mineral dalam kemasan yang diproduksi oleh PT. Tirta Fresindo Jaya, merupakan salah satu anak perusahaan dari Mayora Group.

Air dengan kandungan mineral yang baikumumnya berasal dari proses alami melalui proses penyerapan beberapa lapisan bumi. Air tersebut akan melewati beberapa lapisan bumi, sekaligus akan menyerap kandungan mineral yang ada di setiap lapisan. 

Kaya Ada Manis-manisnya
Oleh karena itulah kenapa air pegunungan alami yang mengandung komposisi mineral baik terasa lebih segar dan memiliki rasa yang disukai oleh kita semua. Le Minerale merupakan air mineral baru dari Mayora, berupa air mineral pegunungan yang mengandung mineral alami yang dibutuhkan oleh tubuh sehari-hari. 

Saat kita minum air mineral Le Minerale ini, pasti merasakan yang namanya manis-manis guthu khan! Nah, ini karena Le Minerale diolah dari sumber mata air pegunungan terpilih, yang ditandai dengan sedikit rasa manis, dan kesegaran berasal dari seimbangnya jumlah kandungan mineral alami dalam Le Minerale.

Takut diabetes?

Dont worry, Le Minerale sangat aman qo, kaena rasa manisnya almi bukan dari pemanis buatan jadi nggak akan menyebabkan diabetes. Le Minerale juga menggunakan teknologi perlindungan mineral yang pertama di Indonesia yaitu Mineral Protection System, makanya saat kita membuka tutup botolnya pasti masih dalam keadaan disegel. Jadi dari proses produksi hingga sampai ke tangan konsumen kesegarannya akan tetap terjaga.

Mba Reisa Broto Asmoro, yang merupakan Brand Ambassador Le Minerale ini telah rutin menjalankan pola hidup sehat di tengah kesibukan beliau sebagai seorang publik figur, apalagi kondisi beliau saat ini yang sedang mengandung harus memperhatikan asupan gizi seimbang serta memastikan air minum yang dikonsumsi mengandung mineral alami, untuk menjamin nutrisi bagi calon buah hatinya kelak.

Le Minerale Water Run 2017

Weekend ini, buat kalian yang belum rencana atau agenda apapun, boleh lho ikut meramaikan acara "Fun Run" yang diselenggarakan oleh Le Minerale di FX Lifestyle Center Sudirman pada hari minggu, tanggal 26 November 2017 nanti. 

Le Minerale Water Run ini merupakan salah satu rangkaian dari kampenya Gerakan Indonesia Sehat yang digagas oleh Le Minerale untuk mengajak masyarakat Indonesia agar memulai gaya hidup sehat dengan mengimplentasikan tiga pilar penting yang telah saya jelaskan diatas, Move Right, Eat Right dan Drink Right.

Le Minerale Water Run ini terdiri dari 2 konsep yaitu Fun Run 5K dan 2K family Run dengan Water Gun Fight sepanjang rute lari. Semua ini untuk memberikan pengalaman lomba lari yang menyenangkan sekaligus pengalaman yang berbeda untuk semua peserta lomba lari.

Tertarik untuk membakar semangat lari kalian, buruan daftar Fun Run ini di http://gerakanindonesiasehat.id/ yaa!

Dengan mendaftarkan diri kita ikut mensukseskan Gerakan Indonesia Sehat. Kapan lagi lari sambil tembak-tembakan air dan mengumpulkan bola mineral? Disini kita juga akan mendapatkan edukasi seputar gaya hidup sehat hingga cek kesehatan secara gratis oleh Ikatan Dokter Indonesia untuk seluruh peserta.

Karena melihat pentingnya air mineral untuk tubuh, perlu kita ingat pesan dari IDI dan Le Minerale :

1. Air minum yang berkualitas mengandung mineral yang baik untuk tubuh
2. Air minum yang berkualitas tidak berwarna, tidak berbau, dan mengandung mineral yang diperlukan tubuh
3. Air adalah sumber asupan mineral yang penting selain dari buah dan sayuran

Yukk, kita jalani pola dan gaya hidup sehat dengan Move Right, Eat Right dan Drink Right.


2 komentar

  1. Terima kasih admin atas informasi, saya coba bagikan artikel gerakan indonesia sehat di sosial media miliku

    BalasHapus
    Balasan
    1. Terima kasih sudah berkenan membaca artikel ini, semoga bermanfaat dan silakan untuk share artikel ini.

      Hapus

Terima kasih sudah mampir di Blog saya, semoga bermanfaat.
Tunggu kunjungan balik saya di Blog kalian.

Salam hangat